Sebutkan masa-masa seni lukis dalam perkembangan seni rupa di indonesia
Seni
ririnyustianingsih
Pertanyaan
Sebutkan masa-masa seni lukis dalam perkembangan seni rupa di indonesia
1 Jawaban
-
1. Jawaban elis3103
1.Masa Perintisan yaitu sekitar tahun 1817 sampai tahun 1880
2. Masa Indonesia Jelita
3. Masa Cita Nasional
4. Masa Pendudukan Jepang
5. Masa Setelah Kemerdekaan
6. Masa Pendidikan Formal, dan
7. Masa Seni Rupa Baru Indonesia